DPRD Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar rapat paripurna ke-7 dengan agenda Penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Kalimantan Timur Tahun 2023.