Bupati Kutai Barat (Kubar), FX Yapan, menyampaikan permintaan maaf atas kasus penganiayaan yang melibatkan ajudannya terhadap seorang sopir truk.